Minggu, 08 April 2012

Daftar Karya Ayu Sutarto (Fiksi ataupun Non-Fiksi)


Karya-karya Ayu Sutarto
(Fiksi ataupun Non-Fiksi)






1.    Karya Fiksi
a.    Sejuta Duka dalam Sejuta Rindu, sebuah novel yang dimuat secara bersambung di mingguan Eksponen Yogyakarta (1973-1975)
b.    Novel trilogi: Dua Hati Menuju Matahari, Mengejar Matahari Pagi, dan Matahariku Mutiaraku, dimuat secara bersambung di Harian Surya Surabaya (2001-2002)
c.    Adinda Kulihat Beribu-ribu Cahaya di Matamu, sebuah novel yang terbit pada tahun 2009
d.   Novel yang terakhir berjudul, Perjalanan Hati Seorang Lelaki (2009)
e.    Berbagai puisi, cerpen dan esai yang sudah diterbitkan diberbagai media masa nasional


2.    Karya Non-Fiksi
a.    The Legends of Madura: Graded Reading Series (1985)
b.    Queen Kilisuci, the Story of Reog (1986)
c.    Sudirman: a Simple Man, a Great General (1986)
d.   Kamus Khusus, Inggris-Indonesia untuk Fakultas Pertanian, Fakultas Kehutanan dan Sekolah Tinggi perkebunan (1990)
e.    Visit Yogyakarta: Graded Reading Series (1992)
f.     Memperkaya Kosa Kata Bahasa Inggris Bisnis (Sebuah Adaptasi dari Build Your Business Vocabulary by John Flower) (1994)
g.    Efektif dan Efisien dalam Rapat Berbahasa Inggris (Sebuah adaptasi dari Language of Meeting by Malcolm Goodale) (1995)
h.    Legenda Kasada dan Karo Orang Tengger Lumajang (1997)
i.      Sastra Sawa = Jenis Sastra Lisan dalam Sastra Jawa, Suatu Tinjauan Umum (2001)
j.      The Five Widely Known Traditional Festival Indonesia (2001) 
k.    Di Balik Mitos Gunung Bromo (2001)
l.      Menjinakkan Globlalisasi (2002)
m.  Pendekatan Kebudayaan dalam Pembangunan Provinsi Jawa Timur (2004)
n.    Bahasa dan Sastra (2004)
o.    Menguak Pergumulan antara Seni, Politik, Islam, dan Indonesia (2004),
p.    Menjadi NU Menjadi Indonesia (2006)
q.    Saya Orang Tengger, Saya Punya Agama (2007)
r.     Pemetaan Kebudayaan di Provinsi Jawa Timur: Sebuah Upaya Pencarian Nilai-Nilai Positif (editor) (2008)
s.     Kamus Budaya dan Religi Tengger (2008)
t.     Kultur (2008)
u.    Mulut Bersambut: Sastra Lisan dan Folklor Lisan Sebagai Instrument Politik Pada Era Soekarno dan Soeharto (2009)
v.    Kamus Budaya dan Religi Using (2010)
w.  Indonesia di Mata Seorang Kiai NU (2010)

2 komentar: